“Ada 40 policy brief yang sudah digabungkan dan dirangkum, jadi ini sebagai upaya mendukung kebijakan berbasis riset. Bagi sivitas akademika, momen G20 ini sangat penting, mungkin setiap 20 atau 25 tahun sekali peristiwa langka ini bisa terulang kembali,” jelasnya.
Terkait penggunaan Bus Listrik untuk Sherpa Meeting G20, sejalan dengan visi Indonesia untuk memberi contoh dalam Kepresidenan G20, penggunaan kendaraan ramah lingkungan merupakan bentuk konkrit dari pilar transisi energi. “Konten lokal Bus Listrik UI ini tertinggi di Indonesia. [afs]