"Salah satu kekuatan yang kami tawarkan adalah kekuatan persuasi, negosiasi, bicara, menghasilkan solusi untuk bersama," ujar dia.
2. Menggerakkan pembangunan sumur-sumur resapan di Jakarta.
Baca Juga:
Kenang Ryanto Ulil, Brigjen TNI Elphis Rudy: Saya yang Antar Dia Jadi Polisi, Kini Antar ke Peristirahatan Terakhir
Anies menilai, pembangunan ini harus menjadi gerakan massal.
Sebab, mengelola banjir bukan semata-mata program pemerintah daerah.
"Ini harus menjadi gerakan seluruh warga Jakarta. Artinya dari mulai rumah, kampung sampai kepada jalan-jalan,” katanya.
Baca Juga:
OTT di Bengkulu, KPK Amankan 8 Pejabat dan Sita Sejumlah Uang Tunai
3. Memastikan aliran air tidak terhambat, mulai dari gorong-gorong hingga sungai.
4. Tidak terjadi sedimentasi berlebihan di muara air.
Menurut dia, pemerintah harus mencegah datangnya air dari hulu.